Seringkali saat kita mau download sesuatu, ada kalanya download tersebut terputus dan tidak dapat dilanjutkan lagi mendownloadnya, dengan pesan error yang bertulisan EXPIRED LINK.
Nah, dengan trik ini, kita dapat melanjutkan download an tersebut,
Langsung saja ke Langkah - langkahnya, Cekidot,
- Buka Mozilla -> Tools -> Option -> Privacy (klik remove individual cookies)
- Tulis di kolom search mediafire
- Lalu remove cookies yang berbau mediafire
- Jika sudah selesai tinggal close -> klik ok
- Buka IDM lalu klik kanan yg akan di resume dan klik refresh, jika keluar notice IDM mendownload ulang, jangan klik stop waiting, tunggu sampai sudah terbuka semua mediafirenya lalu 'Click Here To Download' lalu pilih ok
- So, Kita tinggal meresume file yg akan kita resume, tapi ingat harus atur mozilla firefox sebagai default browser sobat.
0 Comments:
Post a Comment